Program Konversi Jenis Bilangan menggunakan delphi
Sebelum membuat program Program Konversi Jenis Bilangan menggunakan delphi sebaiknya kita harus mengerti tentang perbedaan bilangan dan konversinya mari simak.
Konversi Bilangan:
- Bilanagan Desimal yaitu bilangan yang berbasis 10, bilangannya: ( 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9 / pangkat 10)
- Bilangan Biner yaitu bilangan yang berbasis 2, bilangannya:(0,1 / pangkat 2)
- Bilangan Octal yaitu bilangan yang berbasis 8, bilangannya:(0,1,2,3,4,5,6,7 / pangkat 8) dan
- Bilangan HexaDesimal yaitu bilangan yang berbasis 16, bilangannya (0,1,2,3,4,5,6,7,8,9,A,B,C,D,E,F)
Untuk mempermudah dalam perhitungan jenis Konversi di sini saya akan mencoba membuat aplikasi perhitungan jenis Konversi dari desimal ke jenis konversi Biner, Octal, dan Hexadesimal dengan pemrograman Delphi 7. Simak dan perhatikan langkah - langkahnya.
Untuk awal Langkah kita buka aplikasi Borland Delphi 7
kita Masukan Component (Pane ,Label , EditText, RadioGrup, Memo, dan Button) semua Component Berada padat Tab Standard
gambar di atas adalah contoh Untuk memperjelas keterangan Component diatas, langkah selanjutnya anda Ubah pada bagian masing masing properties Component
Berikut adalah keterangannya:
Label1=caption(Aflikasi konversi Jenis Bilangan)
Label2=caption(Tentukan Bilangan Desimal)
Label3=caption(HASIL)
Edit1 =Text (dihapus)
RadioGroup1=caption (JENIS KONVERSI) pada bagian properties items klik (TString) untuk lebih jelas lihat gambar di bawah
masukan item :
Desimal ke Biner
Desimal ke Oktal
Desimal ke Hexadesimal
untuk memilih jenis konversi yang mau dihitung
Ini contoh hasil desain form yang saya buat.
Buat tampilan seperti gambar di atas, untuk warna bebas tergantung selera anda sendiri.
Mengisi syntac coding Program
Berikut sintak yang harus diketikkan dalam form source code program anda.
unit Unit1;
interface
uses
Windows, Messages, SysUtils, Variants, Classes, Graphics, Controls, Forms,
Dialogs, StdCtrls, ExtCtrls;
type
TForm1 = class(TForm)
Panel1: TPanel;
Label2: TLabel;
Edit1: TEdit;
RadioGroup1: TRadioGroup;
Button1: TButton;
Memo1: TMemo;
Label3: TLabel;
procedure Button1Click(Sender: TObject);
private
{ Private declarations }
public
{ Public declarations }
end;
var
Form1: TForm1;
implementation
{$R *.dfm}
procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);
var
desimal: integer;
sb : Integer;
hexa : char;
begin
desimal:= strtoint(edit1.Text);
memo1.Clear;
case radiogroup1.ItemIndex of
0 : begin
Repeat
sb:= (desimal mod 2);
memo1.Lines.Add(inttostr(sb));
desimal:= desimal div 2;
Until desimal <= 0;
end;
1 : begin
Repeat
sb:= (desimal mod 8);
memo1.Lines.Add(inttostr(sb));
desimal:= desimal div 8;
Until desimal <= 0;
end;
2 : begin
Repeat
sb:= (desimal mod 16);
if sb=10 then
hexa:= 'A'
else
if sb=11 then
hexa:= 'B'
else
if sb=12 then
hexa:= 'C'
else
if sb=13 then
hexa:= 'D'
else
if sb=14 then
hexa:= 'E'
else
if sb=15 then
hexa:= 'F';
if sb>9 then
memo1.Lines.Add((hexa))
else
memo1.Lines.Add(inttostr(sb));
desimal:= desimal div 16;
Until desimal <= 0;
end;
end;
end;
end.
|
Anda Save terlebih Dahulu Lalu anda coba RUN Programnya jika program berjalan dengan baik maka anda berhasil...........!!! Mudah bukan
0 Response to "Program Konversi Jenis Bilangan menggunakan delphi"
Post a Comment